fbpx

MARATHON TRACK

Paket ini pas banget untuk kamu yang baru lulus sekolah atau kuliah dan ingin belajar Bahasa Inggris dari dasar. Gunakan GAP YEAR kamu di Kampung Inggris bersama Mahesa dan kamu bakal lebih siap untuk mengejar kampus/tempat kerja impianmu!
Semua paket bisa dibayarkan secara online dengan DP 50%!

General English Course
(4 bulan)

320 Pertemuan
Integrated Program
Final exam di Borobudur

Bonus: Notebook + Modul + T-Shirt + Outbond

IDR 2.700 K
IDR 2.499 K

From Zero to Hero
(5 bulan)

440 Pertemuan
- Speaking I, II, & III
- Grammar I, II, & III
- Pronunciation I & II
- Vocabulary I & II
- TOEFL I & II

Bonus: Notebook + Modul + T-Shirt + Outbond

IDR 3.776 K
IDR 3.499 K

Masih bingung pilih yang mana? langsung ngobrol langsung dengan kami lewat WA

Penjelasan Detail

GENERAL ENGLISH COURSE

GEC itu program paling special di Mahesa. Selama 4 bulan, kamu bersama teman-teman seangkatan akan di-drill mulai dari awal hingga mahir berbahasa Inggris. Dari yang awalnya belajar dari tutor, kamu akan dibentuk menjadi tutor. Ada 120 pertemuan yang akan memacu kamu lebih percaya diri ngomong bahasa Inggris. Materi-materinya meliputi: 

  • Speaking 
  • Grammar
  • Translation
  • Listening
  • Pronunciation
  • Public speaking
  • Teaching
  • Tourism Guide

Yang special dari GEC adalah banyak sekali acara-acara di luar kelas yang seru, mulai dari religious meeting, out bond, monthly evaluation, dan competition. Selain itu, di akhir program, ada final exam di tempat pariwisata untuk ngomong langsung sama native speaker. 

FROM ZERO TO HERO

Untuk kamu yang berencana tes sertifikasi Bahasa Inggris tapi mulai dari dasar ZTH paling pas. Di 3 bulan awal, kamu akan belajar materi umum, sedangkan 2 bulan terakhir dikhususkan untuk persiapan tes TOEFL/IELTS. Jangan lupa, Mahesa juga menyelenggarakan tes TOEFL ITP resmi. Jadi setelah belajar kamu bisa langsung tes

MAIN PROGRAM

Grammar : Program ini membantu kamu memahami struktur Inggris sesuai dengan kaidahnya. Di sini kamu akan belajar 2 kali dalam sehari. Ada 3 tahapan yang masing-masing ditempuh dalam satu bulan dengan materi-materi seperti berikut:

  • Grammar I   : Parts of speech, verb, tenses, etc.
  • Grammar II  : Passive voice, conditional sentence, question tag, etc.
  • Grammar III : Modal auxiliary, gerund, particle, etc.

Speaking : Program ini membantu kamu mengasah kemampuan berbicara Inggris dengan lancar. Di sini kamu akan belajar 2 kali dalam sehari. Ada 3 tahapan yang masing-masing ditempuh dalam satu bulan dengan materi-materi seperti berikut:

  • Speaking I   : Greetings, daily activity, direction, invitation, etc. 
  • Speaking II  : Discussion forum, cultural understanding, idiom and expression, etc. 
  • Speaking II  : Debate, public speaking, interpreting, etc.

TOEFL : Di program ini kamu dipersiapkan untuk bisa meningkatkan nilai TOEFL dengan metode yang optimal. Kamu akan mendapatkan 4 kali pertemuan setiap hari dengan materi structure, listening, reading, dan study club.

Ada 2 tahapan yang masing-masing ditempuh dalam waktu 1 bulan. Di TOEFL I kamu dipersiapkan dengan materi, tips dan trik soal, serta scoring 6 kali. Untuk TOEFL II, proporsi latihan yang diperbanyak, dengan scoring 8 kali. Untuk ikut program ini kamu harus tangguh!

SUPPORTING PROGRAM

Vocabulary : Porgam ini memperkaya kosakata kamu sebagai modal ngomong. Bukan sekadar ngapalin kata-kata, tapi di sini kamu belajar menggunakannya secara tepat. Satu hari satu pertemuan. Ada 2 tahapan yang masing-masing ditempuh dalam 2 minggu: Vocabulary I dan Vocabulary II. 

Pronunciation : Porgam ini didesain agar pelafalan Bahasa Inggris-mu fasih dan intonasinya oke. Bisa juga belajar aksen di sini. Ada 2 tahapan yang masing-masing ditempuh dalam 2 minggu: Pronunciation dan PronunciationI II.