fbpx

Orang dituntut menguasai Bahasa Inggris dengan TOEFL sebagai ukurannya. Ada lagi yang lebih sulit seperti IELTS dan sebagainya. Saat ini hampir semua persyaratan mencantumkan Bahasa Inggris sebagai syarat. Entah itu pekerjaan, melanjutkan studi, atau kelulusan. Tapi, tahu tidak kalau kamu bisa mengasah kemampuan Bahasa Inggris-mu tanpa harus kursus?

1. Catat setiap kosakata yang menurutmu asing beserta terjemahannya

Sediakan notes kecil di tas agar ketika menemukan kosakata asing mudah untuk dicatat dan diingat. Kalkulasikan setiap hari. Lama-kelamaan kosakata kita bertambah.

2. Baca secara berkala kamus saku


Ini bisa kita lakukan di mana saja. Di dalam bis atau sambil mengantri.

3. Praktikan

Cobalah mempraktikannya. Jika masih sungkan dengan orang asing, minta bantuan teman yang Bahasa Inggrisnya lebih baik darimu.


4. Kerjakan soal buku-buku TOEFL

Banyak buku-buku TOEFL merujuk kepada soal-soal dari lembaga bahasa asing resmi. Maka tidak ada ruginya membeli beberapa dan dipelajari berkala

5. Dengarkan lagu Bahasa Inggris

Lagu-lagu Bahasa Inggris dibuat dengan bahasa yang mudah diingat. Meski kita harus mencerna beberapa kalimat yang mungkin terlalu vulgar atau tidak sopan digunakan dalam suasana formal.

6. Menonton film tanpa terjemahan

Masih terbiasa menonton film dengan artinya? Mulai sekarang belajar untuk mengandalkan pendengaran dan daya ingat. Agar terbiasa ketika harus berhadapan dengan orang asing.


7. Datangi lembaga kursus bahasa inggris yang terpercaya
Tentunya dengan bergabung pada lembaga yang memang fokus dalam pembelajaran bahasa inggris serta support penuh oleh tutor-tutor professional akan mempercepat kita untuk menguasai bahasa inggris secara aktif maupun pasif. Klik disini untuk mengetahui info lembaga yang akan membantu kita untuk mempercepat penguasaan bahasa inggris


Sumber : kumparan

Related Post
HASIL TOEFL SIMULATION SMA/MA/SMK SE-MOJOKERTO 2019 || MAHESA INSTITUTE

Halo Sobat Mahesa!!! Semangat pagi dan tetap semangan belajar bahasa Inggris ya! Sudah penasaran siapa aja nih pemenang yang bakal Read more

RAHASIA BELAJAR MURAH DI KAMPUNG INGGRIS PARE || MAHESA INSTITUTE

Siapa tak mengenal kampung Inggris di Kediri? Hampir semua penduduk Indonesia yang tertarik dengan bahasa Inggris tentu pernah mendengar tentang Read more

4 Hal Ini Bikin Kamu Kebelet Pingin Liburan ke Pare

Mahesa Institute.- Mau liburan tapi bingung mau ke mana? Mau ke luar negeri, tapi budget gak mencukupi? Mau keliling Indonesia, tapi Read more

5 Rahasia Biar Bisa Lolos Beasiswa LPDP, Cobain Yuk!

Mudah? Mungkin memang terdengar subjektif. Namun, jadikan itu motivasi agar kamu tetap optimis untuk dapat beasiswa LPDP. LPDP dikenal sebagai Read more

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *